Cara Upgrade Akun OVO ke Premium Dengan Mudah
Seperti yang sudah kita tahu, OVO adalah salah satu aplikasi yang menawarkan berbagai layanan seperti pembayaran dan transaksi secara online.
OVO termasuk produk E-money yang telah diakui Bank Indonesia (BI), secara sah dan aman dapat digunakan sebagai alat pembayaran untuk transaksi online.
Dalam aplikasi OVO anda akan menemukan dua kategori penyimpanan yaitu OVO cash dan OVO points. Ovo cash digunakan untuk sebagai alat pembayaran pada sebuah merchant atau rekanan yang telah bekerjasama dengan OVO. Sedangkan OVO poinfs adalah sebuah loyalti reward berbentuk poin yang dihasilkan setelah oenggiana melakuakan pembayaran menggjnakan OVO cash.
Dikarenakan OVO sudah sah dan aman, pemerintah juga menggunakan layanan OVO sebagai alat pembayaran untuk oenerima insentif Kartu Prakerja.
Namun, untuk menerima pembayaran insentif melaui OVO, Anda harus memiliki akun yang telah di upgrade atau sudah premium.
Berikut adalah cara upgrade akun Ovo ke Premium:
1. Siapkan kartu identitas yaitu KTP
2. Klik tombol OVO ID di menu utama
3. Lalu klik tombol "Upgrade"
4. Klik tombil "Upgrade Sekarang"
5. Klik "Upgrade Online"
6. Klik tombol "Mulai" untuk memulai upgrade
7. Akun OVO pun sudah berhasil di upgrade.
Itulah cara uograde akun ovo ke premium. Semoga bermanfaat.